[16/6 09.40] Admin HASMI Online Angkatan 3 Juga: 📝 *PBSI*
Program Bimbingan dan Studi Islam
EDISI : 022
Judul : FIQIH
Sub Judul : SYARAT WAJIB ZAKAT
===📚===
_Bismillahirrohmaanirrohim_
Zakat diwajibkan bagi yang memenuhi syarat-syarat berikut:
*a. Islam*
Zakat hanya diwajibkan bagi orang Islam, adapun orang kafir tidak dibebani kewajiban membayar zakat, baik kafir harbi ataupun kafir dzimmi.
*b. Merdeka*
Merdeka artinya bukan budak, adapun budak meskipun mampu membayar zakat maka tidak wajib membayarnya kecuali dia sudah merdeka.
*c. Hartanya mencapai nishob*
Nishob adalah ukuran standar batas (minimal) harta yang ditetapkan syariat untuk dikenai kewajiban zakat. Nishob ini berbeda-beda sesuai dengan jenis harta.
*d. Mencapai Haul*
Harta tersebut telah dimiliki selama satu tahun penuh, kecuali hasil pertanian atau buah-buahan.
*e. Milik sendiri.*
Maksudnya harta itu dimiliki secara penuh oleh seorang diri, sehingga ia bebas mengelolanya dan tidak ada hubungan dengan hak orang lain.
===📚===
✉️ “Komentar atau pertanyaan anda terkait materi agama Islam ini sangat-sangat kami harapkan dan sangat kami hargai, kirimkan komentar atau pertanyaan anda seputar materi ini ke nomor ini dengan mencantumkan nomor member/Anggota Hasmi Anda”
✅Mari berpartisipasi dalam dakwah
Salurkan Infaq dakwah anda ke Rekening Dakwah HASMI
Bank Syariah Mandiri
No Rek 7033706191
a.n Organisasi HASMI
Konfirmasi Transfer Ke Nomor : 0821-1110-4544
✅Dapatkan info kegiatan Hasmi melalui chanel telegram di
https://t.me/peduli_dakwah
✅Kumpulan tanya jawab konsultasi agama Islam melalui chanel telegram, lihat di
https://t.me/KonsultasiIslami
✅Dengarkan ceramah radio Islami Hasmi 24 Jam nonstop di
radio.hasmi.org
✅Baca berita dan artikel Islami di
hasmi.org
✅Simak video-video singkat inspiratif Hasmi di
https://www.youtube.com/channel/UChBixMZeCCgFvCAjVcakLog
[17/6 12.51] Admin HASMI Online Angkatan 3 Juga: 📖 PBSI
*Program Bimbingan Studi Islam*
Edisi _SUPLEMENT_
TEMA : MOTIVASI IBADAH
JUDUL : Meraih Lailatul Qodar dengan I'Tikaf.
====📚====
Kaum Muslimin _Rohimakumulloh..._
Sudah selayaknya di bulan Romadhon, seorang muslim memperbanyak ibadah.
Namun terkadang, urusan duniawi membuat manusia lalai dari peribadahan.
Padahal di Bulan Romadhon terdapat satu malam yang begitu agung, yaitu malam Lailatul Qodar.
Lailatul Qodar merupakan malam yang lebih baik daripada seribu bulan.
Sebagaimana firman Alloh _subhanahu wata'ala_
*"Malam yang lebih baik dari seribu bulan"* (QS. al-Qodar : 2)
Dan seorang muslim yang beribadah pada Lailatul Qodar, akan mendapatkan pahala yang lebih baik daripada ibadah selama seibu bulan.
Jika ia sholat malam di malam itu, maka pahalanya adalah lebih baik daripada sholat malam selama seribu bulan.
Membaca Al Qur'an pada malam itu, mendapatkan pahala membaca Al Qur'an lebih baik daripada membaca Al Qur'an selama seribu bulan.
Begitupun ibadah-ibadah yang lain, seperti berdoa, berdziki dan besedekah.
_*Lailatul Qodar*_ umumnya terjadi pada sepuluh malam terakhir di bulan Romadhon dan terutama di malam-malam ganjil.
Namun sayangnya, di malam-malam teakhir Romadhon banyak kaum muslimin yang sibuk di mall, pasar, begadang di depan televisi atau hanya tidur sampai pagi.
Tentu, jika kita memahami kemuliaan Lailatul Qodar tersebut, tidak akan rela waktu kita buang begitu saja, kita akan bergegas melaksanakan berbagai macam ibadah.
Dan sebaik-baik contoh ialah Rosululloh _Sholallohu'alaihi wasallam_. Beliau ketika memasuki sepuluh hari terakhir Bulan Romadhon melaksanakan satu ibadah spesial, yaitu i'tikaf.
Berdiam di dalam masjid, tidak keluar dari masjid dalam rangka melaksanakan ibadah kepada Alloh _subhanahu wa ta'ala._
Hal itulah yang tedapat dalam riwayat Bukhori-Muslim.
Umat manusia di akhir zaman umurnya sangat terbatas, antara 60-70 tahun dan sangat jarang yang lebih dari 70 tahun.
Namun Alloh _subhanahu wata'ala_ Maha Mulia, Maha Agung, dan Maha Bijaksana. Alloh menganugerahkan kepada kita satu malam di Bulan Romadhon yang lebih baik dari seribu bulan.
Seribu bulan kira-kira sekitar 83 tahunan. Maka, jangan sia-siakan selagi ada kesehatan dan kesempatan. Mudah-mudahan Alloh berikan kita kemudahan. Belum tentu, bulan Romadhon yang akan datang dapat kita jumpai dalam keadaan sehat dan beriman.
Simak Videonya di sini :
https://youtu.be/9ZlupAKbSqU
===📚===
✉️ “Komentar atau pertanyaan anda terkait materi agama Islam ini sangat-sangat kami harapkan dan sangat kami hargai, kirimkan komentar atau pertanyaan anda seputar materi ini ke nomor ini dengan mencantumkan nomor member/Anggota Hasmi Anda”
✅Mari berpartisipasi dalam dakwah
Salurkan Infaq dakwah anda ke Rekening Dakwah HASMI
Bank Syariah Mandiri
No Rek 7033706191
a.n Organisasi HASMI
Konfirmasi Transfer Ke Nomor : 0821-1110-4544
✅Dapatkan info kegiatan Hasmi melalui chanel telegram di
https://t.me/peduli_dakwah
✅Kumpulan tanya jawab konsultasi agama Islam melalui chanel telegram, lihat di
https://t.me/KonsultasiIslami
✅Dengarkan ceramah radio Islami Hasmi 24 Jam nonstop di
radio.hasmi.org
✅Baca berita dan artikel Islami di
hasmi.org
✅Simak video-video singkat inspiratif Hasmi di
https://www.youtube.com/channel/UChBixMZeCCgFvCAjVcakLog
[19/6 15.47] Admin HASMI Online Angkatan 3 Juga: 📝 PBSI
Program Bimbingan dan Studi Islam
EDISI : 023
Judul : FIQIH
Sub Judul : ZAKAT FITRAH
===📚===
_Bismillahirrohmaanirrohim_
Berdasarkan al-Qur’an dan Sunnah
*Definisi Zakat Fitrah*
Zakat fitrah adalah zakat yang diwajibkan karena selesai dari Shoum Romadhon.
*Mereka yang wajib zakat Fitrah*
Zakat fitrah wajib bagi setiap muslim; budak dan orang merdeka, laki-laki dan wanita, anak kecil dan dewasa.
*Besaran Zakat Fitrah*
Zakat fitrah wajib dikeluarkan sebanyak 2,25 kg (1 sho) oleh setiap muslim yang keluarganya memiliki kelebihan makanan selama sehari semalam.
Ukuran Zakat fitrah yang wajib dikeluarkan adalah 1 sho dari jenis makanan pokok, seperti kurma, beras, jagung, zabib (kismis atau anggur kering atau susu kering), gandum dan lain-lain.
*Waktu Pembayaran Zakat Fitrah*
Zakat fitrah diwajibkan sejak terbenamnya matahari pada malam hari raya Idul Ftri. Dibolehkan mengeluarkan zakat fitrah satu atau dua hari sebelum hari raya. Sedang yang lebih utama adalah sejak terbit fajar hari raya hingga beberapa saat menjelang dilaksanakannya sholat idul fitr.
*Penerima Zakat Fitrah*
Orang-orang yang berhak menerima zakat fitrah sama dengan penerima zakat mal, yaitu 8 kelompok. Akan tetapi, orang-orang faqir dan miskin lebih berhak mendapatkannya.
===📚===
✉️ “Komentar atau pertanyaan anda terkait materi agama Islam ini sangat-sangat kami harapkan dan sangat kami hargai, kirimkan komentar atau pertanyaan anda seputar materi ini ke nomor ini dengan mencantumkan nomor member/Anggota Hasmi Anda”
✅Mari berpartisipasi dalam dakwah
Salurkan Infaq dakwah anda ke Rekening Dakwah HASMI
Bank Syariah Mandiri
No Rek 7033706191
a.n Organisasi HASMI
Konfirmasi Transfer Ke Nomor : 0821-1110-4544
✅Dapatkan info kegiatan Hasmi melalui chanel telegram di
https://t.me/peduli_dakwah
✅Kumpulan tanya jawab konsultasi agama Islam melalui chanel telegram, lihat di
https://t.me/KonsultasiIslami
✅Dengarkan ceramah radio Islami Hasmi 24 Jam nonstop di
radio.hasmi.org
✅Baca berita dan artikel Islami di
hasmi.org
✅Simak video-video singkat inspiratif Hasmi di
https://www.youtube.com/channel/UChBixMZeCCgFvCAjVcakLog
Tidak ada komentar:
Posting Komentar